TEKNIK PENGENDALIAN PROYEK

Pelaksanaan proyek konstruksi yang dinamis dalam sikluas perkembangannya, membutuhkan pengendalian waktu, mutu, biaya serta keselamatan dan keselamatan kerja. Dengan adanya pengendalian yang baik maka proyek konstruksi akan terlaksana sesuai dengan waktu, mutu dan biaya yang telah ditetapkan. Untuk memahami pengendalian di proyek konstruksi dibutuhkan sumber daya manusia yang mengerti dan memahami tentang konsep pengendalian. Hal ini mendasari tersusunnya buku ini.

Penulis: Feri Harianto, S.T., M.T. | Felicia Tria Nuciferani, S.Pd., M.T. | Fahmi Firdaus Alrizal, S.T., M.T. | Dr. Eng. M. Ferdaus Noor Aulady, S.T., M.T., M.Sc. | Diah Listyaningsih, S.T., M.T. | Jenny Caroline, S.T., M.T. | Siti Choiriyah, S.T., M.T.

Jumlah Halaman: 124

Ukuran Buku: 15,5 cm x 23 cm

ISBN:

Harga: Rp. 118.000

Tahun Terbit: 2025

Stok:

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top